Pelaksanaan Pembekalan Pengayaan Ujian Kompetensi Keahlian

Pelaksanaan Sistem Pengayaan Dam Pembekalan Materi Praktik Kejuruan Nasional Agar Menciptakan Output Yang Kompeten Di Program Keahlian Teknik Komputer Dan Jaringan.

Foto Bersama Penguji Eksternal dan Para Instruktur TKJ

Kegembiraan para siswa TKJ selepas melakukan Ujian Praktik Kejuruan Nasional diluapkan dengan Ber"selvi" ria bersama Penguji Eksternal dan Penguji Internal.

Penerimaan Peserta Didik Baru SMK Cokroaminoto Wanadadi Tahun Ajaran 2021/2022.

Penerimaan Peserta Didik Baru SMK Cokroaminoto Wanadadi Tahun Ajaran 2021/2022 telah dibuka di SMK Cokroaminoto Wanadadi dengan 2 Program Keahlian: Program Keahlian Teknik Bisnis Sepeda Motor (TBSM) dan Program Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan (TKJ).

"Membuktikan Kompetensi",,,Ujian Kompetensi Kejuruan Tahun Ajaran 2021/2022.

Ujian Kompetensi Kejuruan (UKK) TKJ TA 2021/2022 sebagai salah satu fungsi pembuktian kompetensi siswa program keahlian Teknik Komputer Jaringan (TKJ) SMKS Cokroaminoto Wanadadi.

"ANDA BISA,,,SMK HEBAT",,,Foto Bersama Penguji Ujian Kompetensi Kejuruan Tahun Ajaran 2021/2022 Sesuai Protap Covid19.

Ujian Kompetensi Kejuruan (UKK) TKJ TA 2021/2022 sebagai salah satu fungsi pembuktian kompetensi siswa program keahlian Teknik Komputer Jaringan (TKJ) SMKS Cokroaminoto Wanadadi Menggunakan Standar Protap Covid19.

Rabu, 31 Maret 2021

Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) TA 2021/2022 SMKS Cokroaminoto Wanadadi

Penerimaan Peserta Didik Baru SMK Cokroaminoto Wanadadi Tahun Ajaran 2021/2022 telah dibuka di SMK Cokroaminoto Wanadadi dengan 2 Program Keahlian: Program Keahlian Teknik Bisnis Sepeda Motor (TBSM) dan Program Keahlian Teknik Komputer dan Jaringan (TKJ)

Untuk Informasi Pendaftaran ada dibawah ini :


Sedangkan untuk  Formulir Pendaftaran ada di Link Url dibawah ini :

Selasa, 30 Maret 2021

Ujian Kompetensi Kejuruan (UKK) TKJ Tahun Ajaran 2021/2022

Setiap tahun seluruh SMK pasti menyelenggarakan Ujian Nasional Praktik Kejuruan yang biasa disingkat dengan UKK atau Uji Kompetensi Kejuruan / UjiKom/USK. Merupakan sebuah  rangkaian acara  persiapan  dan pengayaan yang panjang sampai dengan pelaksanaan ujian baik itu secara Uji Kompetensi Internal maupun Uji Kompetensi Eksternal yang membuat semua elemen sekolah ikut sibuk, bisa diibaratkan ini adalah saatnya para siswa menampilkan dan memberikan kemampuan terbaik mereka setelah tiga tahun belajar, saat dimana mereka ditagih keahlian dan keterampilan di bidang masing-masing dalam bentuk Uji Kompetensi Keahlian (UKK) ataupun Uji Sertifikasi Kompetensi (USK).

SMKS Cokroaminoto Wanadadi sebagai salah satu SMK Teknik dimana salah satunya memiliki program keahlian Teknik Komputer dan Jaringan (TKJ) untuk tahun ini menyelenggarakan Uji Kompetensi Kejuruan 2021/2022 dari mulai tanggal 22-29 Maret 2021 dengan mengambil Paket Soal 2 UKK Nasional dengan beban paket pekerjaan yang harus diselesaikan oleh siswa meliputi :

1. Internet Gateway

2. DHCP Client dan DHCP Server

3. Routing Dinamis

4. Wireless Hotspot dan Halaman Login

5. VLAN Trunkin

6. VLAN Access

7. Bandwidth Limiter dan Pembagian Bandwidth (Queue)

Dimana dari beban pekerjaan setting dan konfigurasi siswa, lebih berfokus pada peralatan Router yang digunakan Routerboard MikroTik OS

Ujian Kompetensi Kejuruan 2022

Ujian Kompetensi Kejuruan 2022

Ujian Kompetensi Kejuruan 2022


Selamat dan Sukses

G A N B A T E !!!

SMK BISA HEBAT





Jumat, 26 Maret 2021

MikroTik Academy pada SMKS Cokroaminoto Wanadadi (Kurikulum MTCNA)

 

MTCNA

MikroTik Academy pada SMKS Cokroaminoto Wanadadi  yang akan merintis menjadi salah satu sekolah berbasis Mikrotik, yang harapannya mampu membekali siswa-siswinya dengan materi-materi yang up to date tentang jaringan komputer.


Tujuan Adanya Mikrotik Academy

  1. Membekali peserta dengan pengetahuan software RouterOS dan produk RouterBOARD dari MikroTik
  2. Mengajarkan dan melakukan praktek secara langsung mengenai cara melakukan konfigurasi, maintenance dan dasar troubleshooting pada perangkat router MikroTik

Sedangkan capaian yang diharapkan dengan menjadi salah satu sekolah berbasis Mikrotik Academy adalah:

  • Mampu melakukan konfigurasi, manajemen dan memecahkan permasalahan dasar pada perangkat MikroTik RouterOS
  • Mampu untuk memberikan layanan dasar yang dibutuhkan oleh client
  • Mempunyai dasar yang kuat dan berguna dalam melakukan manajemen sebuah jaringan komputer

MikroTik Academy akan memberikan sertifikasi MTCNA (MikroTik Certified Network Associate) yang menjadi langkah awal kepada siswa dan siswi program keahlian Teknik Komputer dan Jaringan , untuk masuk dalam asosiasi dan sebagai syarat untuk mengambil sertifikasi yang lebih tinggi dari MikroTik.

Materi Kurikulum MTCNA

Materi dalam program MTCNA meliputi:

  1. Introduction
    • About MikroTik
    • First time accessing the router
    • RouterOS command line interface (CLI)
    • RouterOS CLI principles
    • Initial configuration (Internet access)
    • Upgrading RouterOS
    • Router identity
    • Manage RouterOS logins
    • Manage RouterOS services
    • Managing configuration backups
    • Resetting a RouterOS device
    • Reinstalling a RouterOS device (Netinstall)
    • RouterOS license levels
  2. DHCP
    • DHCP server and client
    • Address Resolution Protocol (ARP)
  3. Bridging
    • Bridging overview
    • Bridge wireless networks
  4. Routing
    • Routing overview
    • Static routing
  5. Wireless
    • 802.11a/b/g/n/ac Concepts
    • Setup a simple wireless link
    • Wireless Security and Encryption
    • Monitoring Tools
  6. Firewall
    • Firewall principles
    • Firewall Filter in action
    • Basic Address-List
    • Source NAT
    • Destination NAT
    • FastTrack
  7. QoS
    • Simple Queue
    • One Simple queue for the whole network (PCQ)
  8. Tunnels
    • PPP settings
    • IP pool
    • Secure local network
    • Point-to-point addresses
    • Secure remote networks communication
  9. Misc
    • RouterOS tools
    • Monitoring
    • Contacting support@mikrotik.com
  10. Praktek langsung

Minggu, 14 Maret 2021

Jobsheet Materi DHCP Konfigurasi Router Mikrotik Kelas XI/XII TKJ

 


Bagi para siswa program keahlian Teknik Komputer dan Jaringan SMK Cokroaminoto Wanadadi, Untuk materi pembelajaran yang membahas tentang penerapan salah satu layanan aplikasi pada server/router yaitu tentang Teknologi Dinamic Host Configuration Protocol (DHCP), untuk jobsheet praktik dan penyelesaian contoh konfigurasi dapat didownload pada tautan link dibawah ini :

Jobsheet Router DHCP Mikrotik x86 Menggunakan Virtualisasi VirtualBox Kelas XI-XII TKJ

Followers